Reproduksi sel
Reproduksi sel à pertumbuhan, meliputi 3 bentuk :
1) pembelahan langsung (AMITOSIS) è prokaryotik
2) pembelahan pada sel tubuh (MITOSIS)
3) MEIOSIS è pembentukan sel gamet/gametogenesis
hewan dan manusia, pembentukan spora tumbuhan paku & lumut serta
pembentukan mikrospora (serbuk sari) dan megaspora tumbuhan berbiji.
1)
AMITOSIS
Ø Pembelahan langsung
(tanpa
tahapan)
= Pembelahan biner
Ø Terjadi pada
organisme PROKARYOTIK/tidak punya
selaput inti atau karioteka à bakteri dan alga hijau-biru (Cyanophyta) (kingdom
MONERA)
Ø URUTAN :
Ø Materi genetik
melekat pada membran sel di satu titik (titik ORI=origin of replication) à terjadi duplikassi DNA à invaginasi membran sel à membran sel membentuk sekat à sel terbagi 2
contoh pembelahan Amitosis:
2) MITOSIS
Pada organisme EUKARYOTIK, pembelahan
sel secara mitosis berfungsi untuk :
1. Reproduksi à pada
Eukaryotik 1 sel ( PROTISTA)
2. Pertumbuhan
dan perkembangan dari zigot
3. Perbaikan
jaringan yg rusak
Pada organisme Eukaryotik
multiseluler, mitosis terjadi pada sel tubuh (somatis)
Meliputi 2 tahap utama :
I.
INTERFASE
II.
FASE MITOTIK/PEMBELAHAN
Interfase
•
Memakan 90% waktu sel
•
Terbagi atas 3 tahapan :
•
1) fase G1 è subfase pertema/pertumbuhan primer,
sel tumbuh, organel sel berduplikasi/mengganda, metabolisme berjalan normal
•
2) fase S è terjadi sintesis DNA/replikasi DNA,
sementara itu pembentukan organel terus berlangsung
•
3) fase G2 è subfase terakhir/pertumbuhan sekunder,
sel tumbuh dan menyiapkan energi untuk tahap mitosis
•
DNA masih berupa benang-benang kromatin (benang
tipis yang sangat panjang)
Interfase
Ø
Merupakan tahap persiapan.
Ø Tidak tampak
perubahan yang jelas.
Ø Terjadi proses
pengumpulan energi
Mitosis
Terbagi atas 4 tahapan :
1) PROFASE
2) METAFASE
3) ANAFASE
4) TELOFASE
Profase
1) Kromatin menebal membentuk benang-benang kromosom.
2) Benang kromosom menggandakan diri menjadi sepasang
kromatid yang terikat pada sentromer.
3) Nukleolus hilang.
4) Membran inti pecah dan hilang.
5) Pada sel hewan sentrosom menggandakan diri,
masing-masing belahan bergerak ke kutub yang berlawanan.
6) Terbentuk gelendong pembelahan atau terbentuknya benang-benang
spindel.
7) Pasangan kromatid bergerak menuju bidang ekuator.
Metafase
•
Kromosom mengatur diri dan berjajar di bidang ekuator
Pada saat metafase,kromosom mudah dilihat dan mudah dihitung à karena sangat menyerap pewarna inti
dan posisinya teratur.
Anafase
•
Benang spindel akan memendek.
•
Kedua kromatid berpisah dan bergerak meninggalkan
bidang ekuator menuju arah berlawanan.
•
Spindel
mengarahkan gerakan kromatid ke kutub.
Telofase
1)
Kromosom berada di kutub.
2)
Terbentuk membran inti.
3)
Terbentuk sekat pemisah sel.
4)
Kromatid
berubah menjadi kromatin, bagian ekuator semakin menggenting.
5)
Terbentuk dua sel anak yang memiliki kromosom sama
dengan sel induknya.
SIKLUS SEL


Berlangsung pada proses pertumbuhan/
pembelahan sel tubuh.
MITOSIS
|
|
Tempat
|
Sel somatik
|
Tujuan
|
Pertumbuhan sel
Perbaikan sel
|
Tahapan
|
1 siklus P-M-A-T
|
Sel anak
|
2 sel anak
Kromosom anak identik dengan
induk
|
"MUNGKIN ITU SAJA YANG BISA SAYA SAMPAIKAN, SEMOGA DAPAT BERMANFAAT BAGI ANDA SEMUA...... :)"